Selamat datang di website Desa Deru, Kecamatan Sumberrejo Bojonegoro Jawa timur

 

sejarah singkat dibalik nama Desa Deru

Administrator 27 September 2016 19:15:11 Berita Desa

 

Desa Deru mempunyai cerita yang dipercaya dikalangan Masyarakat ada pada masa kerajaan Majapahit. dimana agama hindu masih cukup kental sebagai kepercayaan yang pegang erat oleh masyarakat. hal ini dapat dilihat dari bekas-bekas pohon asoka yang masih berdiri di dua tempat berbeda. bahkan sampai era 90an masih digunakan beberapa masyarakat untuk digunakan upacara baik lingkup kecil dengan niat keselamatn dalam melaksanakan upacara adat.

Nama Desa Deru sendiri berasal dari kebiasaan kerbau saat istirahat (Deru; Jawa). kerbaupun di yakini ada keterkaitan dengan hewan peliharaan kerajaan majapahit. dan dimasanya sosok Nama KI Cok Brosot diutus Raja untuk mencari kerbau-kerbau tersebut. dan singkat cerita ditemukanlah kerbau-kerbau tersebut asyik beristirahat di Desa Deru.

Disinilah awal muasal nama dari Desa Deru Kecamatan Sumberrejo Bojonegoro Jawa timur.

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang atau hubungi operator desa untuk mendapatkan kode PIN anda.

Masukan NIK dan PIN

Wilayah Desa

Layanan Admin TPID

Sinergi Program

Kelompok Informasi Masyarakat http://deru-bjn.desa.id/index.php/first/artikel/166

Peta Desa

Bojonegoro Produktif

Aparatur Desa

Kepala Desa Sekretaris Desa Kepala Dusun Deru Barat Kepala Seksi Pelayanan Kepala Urusan Umum Dan Perencanaan Kepala Urusan Keuangan Kepala Seksi Pemerintahan

Komentar Terkini

jagong warga

Info Media Sosial

FacebookTwitterYouTubeInstagram

Kreasi dan Inovasi Warga Desa Deru

Generasi Cerdas Desa

Pemdes Deru Berkomitmen Tingkatkan Ekonomi Warga